Perhelatan Euro 2024 resmi dibuka dengan laga perdana yang telah berlangsung pada dini hari WIB, 15 Juni 2024. Pada laga perdana tersebut Timnas Jerman bertemu dengan Skotlandia di Allianz Arena.
Hasilnya, Timnas Jerman memenangkan laga tersebut dengan skor mencolok 5-1. Awal yang bagus dari squad Julian Nagelsmann. Jerman memang sedang memikul tantangan besar, yang mana mereka setidaknya sedang mengincar dua kesusksesan, yaitu mengangkat trofi Piala Eropa 2024 dan sukses menjadi tuan rumah. Pada edisi ke-17 Euro 2024, Timnas Italia sang juara bertahan tidak akan mudah tetap berada di posisi atas.
Perjuangan berat pun akan dijalani Timnas Prancis dan Belanda, yang mana kedua tim tersebut harus saling sikut di Grup D. Selain keduanya, ada juga pasukan Austria dan pemenang jalur playoff yang belum dimainkan.
Nah, bagi kamu yang ingin tahu jadwal Euro 2024, yuk scroll ke bawah ini!
1. Grup A
Grup A diisi oleh Timnas Jerman, Skotlandia, Hungaria, dan Swiss. Untuk jadwal pertandingannya yaitu :
- Matchday 1
14 Juni 2024 : Jerman Vs Skotlandia (5-1)
15 Juni 2024 : Hungaria Vs Swiss
- Matchday 2
19 Juni 2024 : Jerman Vs Hungaria
19 Juni 2024 : Skotlandia Vs Swiss
- Matchday 3
23 Juni 2024 : Skotlandia Vs Hungaria
23 Juni 2024 : Swiss Vs Jerman
2. Grup B
Grup B terdiri dari Spanyol, Krosia, Italia, dan Albania. Berikut jadwal pertandingan Grup B, yaitu :
- Matchday 1
15 Juni 2024 : Spanyol Vs Krosia
15 Juni 2024 : Italia Vs Albania
- Matchday 2
19 Juni 2024 : Krosia Vs Albania
20 Juni 2024 : Spanyol Vs Italia
- Matchday 3
24 Juni 2024 : Albania Vs Spanyol
24 Juni 2024 : Krosia Vs Italia
3. Grup C
Grup C diisi oleh Timnas dari Slovenia, Denmark, Serbia, dan Inggris. Jadwal pertandingan Grup C adalah :
- Matchday 1
16 Juni 2024 : Slovenia Vs Denmark
16 Juni 2024 : Serbia Vs Inggris
- Matchday 2
20 Juni 2024 : Slovenia Vs Serbia
20 Juni 2024 : Denmark Vs Inggris
- Matchday 3
25 Juni 2024 : Inggris Vs Slovenia
25 Juni 2024 : Denmark Vs Serbia
4. Grup D
Grup D terdiri dari Timnas asal Polandia, Belanda, Austria, dan Prancis. Berikut jadwal pertandingan Grup D :
- Matchday 1
16 Juni 2024 : Polandia Vs Belanda
17 Juni 2024 : Austria Vs Prancis
- Matchday 2
21 Juni 2024 : Polandia Vs Austria
21 Juni 2024 : Belanda Vs Prancis
- Matchday 3
25 Juni 2024 : Belanda Vs Austria
25 Juni 2024 : Prancis Vs Polandia
5. Grup E
Timnas yang tergabung dalam Grup E adalah Belgia, Slovakia, Rumania, dan Ukrania. Adapun jadwal petandingannya adalah :
- Matchday 1
17 Juni 2024 : Rumania Vs Ukrania
17 Juni 2024 : Belgia Vs Slovakia
- Matchday 2
21 Juni 2024 : Slovakia Vs Ukrania
21 Juni 2024 : Belgia Vs Rumania
- Matchday 3
26 Juni 2024 : Slovakia Vs Rumania
26 Juni 2024 : Ukrania Vs Belgia
6. Grup F
Grup F diisi oleh skuad asal Turki, Georgia, Portugal, dan Rep. Ceska. Berikut jadwal pertandingan Grup F :
- Matchday 1
18 Juni 2024 : Turki Vs Georgia
18 Juni 2024 : Portugal Vs Rep. Ceska
- Matchday 1
22 Juni 2024 : Georgia Vs Rep. Ceska
22 Juni 2024 : Turki Vs Portugal
- Matchday 3
26 Juni 2024 : Georgia Vs Portugal
26 Juni 2024 : Rep.Ceska Vs Turki